Kamis, 14 April 2016

Hujan

apakah ada makhluk di dunia ini yg tak menyukai hujan ?

apalagi hujan dalam kegersangan. Tentu hujan menjadi momen yg dtunggu bagi siapapun yg tlah lama merasa kepanasan. Dan dibalik itu semua, pasti ada momen saat hujan datang. Entah saat km sedih, saat km berbunga bunga atau saat kamu merasa dalam keterpurukan. Hujan memang membawa kenangan dan juga ingatan bagi masing* orang. Aku pernah menyukai hujan. tp lama kelamaan aku membencinya. Kenapa aku mencintai hujan ? karna saat hujan aku selalu bersamanya, kami slalu menikmati hujan dgn cara kami. Kami slalu membuat hujan sebagai momen agar kami bersama lebih lama. Tp kini, semenjak ia tak bersamaku lagi. Aku membenci hujan, kenapa hujan harus datang sementara ia telah pergi. setiap tetesan dr langit selalu mengingatkanky akan setiap detik momen yg kami lewati. Kenapa hujan harus muncul sementara ia enggan datang lagi. Aku meradang kesal. Tak kupedulikan bahwa hujan termasuk ciptaan Tuhan yg dinanti jutaan orang. Aku terlalu sibuk memikirkan piluku sendiri tanpa merasa akan kebahagiaan org lain karna datangnya hujan. Aku terlalu egois merasakan sakitku sendiri tanpa ingin tahu ada orang yg mendamba hujan.
"Hujan itu memang kenangan, ia datang dengan membawa sejuta ingatan tanpa bisa kita hentikan"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar